Program Berbagi Jum’at Berkah “Si Gemoy Kendari” Terus Berlanjut

- Redaksi

Sabtu, 20 April 2024 - 09:07 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Panji Muda Wilayah (Pandawa) Sulawesi Tenggara bersama Si Gemoy Kendari berbagi di Jum'at berkah. Jum'at, (19/04/2024).

Panji Muda Wilayah (Pandawa) Sulawesi Tenggara bersama Si Gemoy Kendari berbagi di Jum'at berkah. Jum'at, (19/04/2024).

KENDARI, KROSCEK.CO.ID – Si Gemoi Kendari (Yudianto Mahardika) melakukan berbagi jumat berkah dibeberapa titik diantaranya di depan mesjid agung alkautsar, depan eks MTQ, pasar lapulu, pasar andounohu, perempatan wua-wua jaya, jumat, (19 April 2024).

Panji Muda Wilayah (Pandawa) Sulawesi Tenggara merupakan panitia pelaksana jumat berkah tersebut sekaligus mendeklarasikan dukungannya kepada Yudhianto Mahardika pada Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot) Kendari 2024.

Ketua Dewan Pembina Pandawa Sultra, Fajar Tanawali mengatakan, dukungan tersebut diberikan kepada Yudhianto Mahardika setelah mengadakan pertemuan seluruh anggota dan terutama melihat antusias masyarakat khususnya kaum milenial kota Kendari.

Lebih lanjut Fajar Tanawali, mengatakan, sudah waktunya kaum muda sekarang (Yudianto Mahardika) untuk memimpin kota Kendari, apalagi beliau merupakan keterwakilan kaum muda milineal yang sementara ini masih menjabat sebagai anggota DPRD Propinsi dan aktif diberbagai organisasi kepemudaan, olahraga/bela diri, ikatan motor indonesia, dan lain sebagainya.

“Pandawa Sultra nantinya akan membentuk dan membangun konsolidasi di setiap kelurahan bahkan berbasis RT/RW guna memenangkan Yudianto Mahardika sebagai calon walikota Kendari 2024,” tegas Fajar Tanawali.

Acara Si Gemoi Kendari Jumat Berbagi rencananya akan dilaksanakan setiap minggunya. (**)


Laporan : Muhammad Sahrul

 

 

Berita Terkait

ESI Kolaka Timur Punya Nahkoda Baru, Siap Bangun Atlet Esports Berprestasi
ESI Sulawesi Tenggara Tatap Masa Depan Esports, Targetkan Generasi Inovatif dan Pencipta Gim
Brimobda Sultra Bersihkan Sampah Kota: Ketegasan yang Menyatu dengan Kepedulian
Anton Timbang Salut Ide Brilian Bupati Ikbar: Sirkuit Konawe Utara Perpaduan Sport Tourism
IBM Peduli Kelompok Rentan dan Lansia: Hadir Membawa Harapan di Langgikima
PT KES 321 Bangun Pagar Sekolah, Kini Bantu Pura: Tambang yang Tak Lupa Iman
Isu “Uang Pelicin” ADD dan Dana Porseni di Asera, Sejumlah Kades Beri Klarifikasi
Ketua Dekranasda Konut Turut Sukseskan Pemilihan Putri Citra Indonesia dan Batik Tenun Sultra 2025

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 21:21 WITA

ESI Kolaka Timur Punya Nahkoda Baru, Siap Bangun Atlet Esports Berprestasi

Minggu, 21 Desember 2025 - 21:15 WITA

ESI Sulawesi Tenggara Tatap Masa Depan Esports, Targetkan Generasi Inovatif dan Pencipta Gim

Sabtu, 6 Desember 2025 - 07:28 WITA

Brimobda Sultra Bersihkan Sampah Kota: Ketegasan yang Menyatu dengan Kepedulian

Jumat, 7 November 2025 - 11:25 WITA

Anton Timbang Salut Ide Brilian Bupati Ikbar: Sirkuit Konawe Utara Perpaduan Sport Tourism

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 17:15 WITA

IBM Peduli Kelompok Rentan dan Lansia: Hadir Membawa Harapan di Langgikima

Berita Terbaru

error: Dilarang Copy Paste!