Damkar Konut Sosialisasikan Teknik Penyelamatan Kebakaran di 13 Kecamatan

- Redaksi

Sabtu, 21 Januari 2023 - 17:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

[responsivevoice_button voice=”Indonesian Male” buttontext=”BACAKAN“]

KONAWE UTARA, KROSCEK.NET – Bencana bisa datang kapan saja. Hal ini yang melatarbelakangi pihak Dinas Pemadam Kebakaran Dan Penyelamatan (Damkar) Kabupaten Konawe Utara (Konut) untuk menggelar sosialisasi di 13 kecamatan.

Kepala Damkar, Djasmiddin bersama jajarannya memimpin langsung kegiatan itu. Di tiap wilayah, dihadiri langsung oleh pemerintah kecamatan, kelurahan, desa dan masyarakat.

Djasmiddin kepada awak media menjelaskan, kegiatan ini menjadi terobosan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Konut untuk memaksimalkan misi pemadam kebakaran dan penyelamatan, serta, memberikan perlindungan yang aman untuk masyarakat.

Kehadiran ini pun berlangsung lancar, karena adanya kerja sama dengan para pemateri ahli dari Basarnas, Damkar Kota Kendari, serta, dari pihak kepolisian.

Teknik Penyelematan Kebakaran. (**)

“Sosialisasi tersebut adalah tentang teknik penyelamatan dan pemadam kebakaran. Alhamdulillah, masyarakat telah peroleh bekal tentang bagaimana penanganan dini jika terjadi kebakaran, pencegahan dan melakukan penyelamatan,” kata Djasmiddin dikonfirmasi, Jumat (9/12/2022).

Djasmidin menuturkan, pihaknya memilih sosialisasi langsung di tiap kecamatan, agar dapat berjalan maksimal dan dipahami langsung oleh masyarakat.

Menurutnya, berbicara penanganan kebakaran dan penyelamatan bukan soal mudah. Ada teknik-teknik tersendiri untuk mengatasi agar tidak melukai orang yang menyelamatkan dan yang diselamatkan.

“Tim kami membimbing cara mengatasi jika terjadi musibah kebakaran, dan yang dapat memicu terjadinya kebakaran baik itu dari kompor, arus listrik dan lainnya,”ujarnya. (**)


 

Berita Terkait

KNPI Konut “Geram” Soroti PHK Sepihak dan Pungli di PT SSB, Desak Pemda Turun Tangan
Bupati Konawe Utara H. Ikbar Bersama Istri Menunaikan Ibadah Umrah, Wujud Syukur dan Doa untuk Daerah
Anton Timbang Salut Ide Brilian Bupati Ikbar: Sirkuit Konawe Utara Perpaduan Sport Tourism
Anggota DPRD Konut, Abd Halim Ingatkan Organisasi Buruh: Taat Aturan, Jangan Ganggu Investasi
Ditengah Kritik, Plt Direktur BLUD RS Konawe Utara Fokus Berbenah dan Melayani
Raih 3 Emas, 2 Perak, dan 1 Perunggu, WTFC Konawe Utara Harumkan Daerah di Poltek Cup Makassar
IBM Peduli Kelompok Rentan dan Lansia: Hadir Membawa Harapan di Langgikima
Polemik Tanah di Wanggudu Memanas, Ahli Waris vs Pemda Berujung Laporan Polisi

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 13:36 WITA

KNPI Konut “Geram” Soroti PHK Sepihak dan Pungli di PT SSB, Desak Pemda Turun Tangan

Rabu, 12 November 2025 - 07:51 WITA

Bupati Konawe Utara H. Ikbar Bersama Istri Menunaikan Ibadah Umrah, Wujud Syukur dan Doa untuk Daerah

Jumat, 7 November 2025 - 11:25 WITA

Anton Timbang Salut Ide Brilian Bupati Ikbar: Sirkuit Konawe Utara Perpaduan Sport Tourism

Senin, 3 November 2025 - 21:30 WITA

Anggota DPRD Konut, Abd Halim Ingatkan Organisasi Buruh: Taat Aturan, Jangan Ganggu Investasi

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:20 WITA

Ditengah Kritik, Plt Direktur BLUD RS Konawe Utara Fokus Berbenah dan Melayani

Berita Terbaru

error: Dilarang Copy Paste!