Segudang Prestasi, H. Ruksamin Dinobatkan Top 100 Leader Choice Platinum Award 2024

- Redaksi

Sabtu, 14 September 2024 - 12:03 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dr. Ir. H. Ruksamin, ST., M.Si., IPU., ASEAN Eng., mendapat pengakuan prestisius penghargaan Indonesia Visionary Leadership Awards 2024 kategori Top 100 Leader Choice.

Dr. Ir. H. Ruksamin, ST., M.Si., IPU., ASEAN Eng., mendapat pengakuan prestisius penghargaan Indonesia Visionary Leadership Awards 2024 kategori Top 100 Leader Choice.

BANDUNG, KROSCEK.CO.ID – Kepemimpinan Dr. Ir. H. Ruksamin, ST., M.Si., IPU., ASEAN Eng., sebagai Bupati Konawe Utara (Konut), Sulawesi Tenggara (Sultra), kembali mendapat pengakuan prestisius melalui penghargaan Indonesia Visionary Leadership Awards 2024.

Segudang prestasi, ia dianugerahi kategori Platinum Award: The Most Honorable Figure in Dedication, Performance & Visionary Leadership of the Year sebagai bagian dari 100 pemimpin terpilih (Top 100 Leader Choice).

Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi terhadap dedikasi dan visi kepemimpinannya yang luar biasa selama dua periode masa jabatannya sebagai Bupati Konawe Utara.

Kegiatan bergengsi ini diselenggarakan oleh 7Sky Media berkolaborasi dengan Majalah IM Indonesia & Center for Achievement Development Programs yang berlangsung di Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat. Jumat, (13/09/2024).

Baca Juga :  Gerak Cepat Bupati Ikbar: Hitungan Jam, Bantuan Puting Beliung Langsung Tiba di Lokasi

Ketua Penyelenggara Bisma Mukti Wibowo mengatakan, Bupati Konawe Utara, H. Ruksamin
merupakan pemimpin yang dinilai memiliki inovasi, terobosan, dan gagasan, sehingga mampu menginspirasi elemen pemerintahan maupun masyarakat serta berkontribusi tinggi dalam pembangunan di Indonesia.

H. Ruksamin dinilai berjasa dalam upaya membuka cakrawala kreatif sebagai tolak ukur karya putra bangsa, dengan mengacu kepada beberapa kriteria yaitu: Capability, Integrity, Credibility, Track Record, Vision, Leadership, Carying, Communication, Innovation & Creation Opportunities.

Melalui atribut pengukuran, memiliki keseimbangan karakter, konsep, dan kompetisi, membuat sebuah gebrakan revolusioner diri dan bertransformasi penuh arti bagi diri mereka dan lingkungan pada umumnya, mampu berkembang mengikuti perubahan dan memiliki tanggung jawab sosial yang tinggi.

Baca Juga :  Ikbar Tancap Gas: Konawe Utara Benchmarking Sirkuit Balap ke Kota Palopo

“Selamat atas anugerah yang diterima Bapak Dr. Ir. H. Ruksamin, ST.,M.Si.,IPU., ASEAN Eng dalam Kategori Paltinum Award: The Most Honorable Figure In Dedication, Performance & Visionary Leadership Of The Year,” kata Bisma Mukti Wibowo.

Ia berharap melalui penghargaan ini, H. Ruksamin terus bermanfaat untuk menciptakan karya dan prestasi yang lebih tinggi serta menggugah semangat kebangkitan dalam upaya bangkit bersama untuk Indonesia kini & masa depan lebih baik. (**)

Baca Juga :  Kejari Geledah KPU Konut, Usut Dugaan Korupsi Dana Hibah Rp1,7 M

Laporan : Muh Sahrul

 

 

Berita Terkait

Mahasiswa Teknik Pertambangan UMK Bedah Praktik K3 dan Operasi di PT BKM
Bupati Ikbar Tegaskan Kawal Korban Bencana Puting Beliung Sampai Pulih
Gerak Cepat Bupati Ikbar: Hitungan Jam, Bantuan Puting Beliung Langsung Tiba di Lokasi
Skor 4,32 Kategori A-, Konawe Utara Teratas di Sultra dalam Pelayanan Publik Sangat Baik
Ikbar Pastikan Teknopark Konasara Tetap Jalan: Masuk Perkada 2026 Saat DBH Turun
CBD Konasara Tuntas, Nasib Teknopark Menunggu Kebijakan Keuangan Pusat
CSR PT BKM Percepat Pembangunan Masjid Al-Istiqomah Tapunggaya
Usai Pecat 17 ASN, Sekda Konawe Utara: Disiplin ASN Harga Mati, Tak Ada Toleransi

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:09 WITA

Mahasiswa Teknik Pertambangan UMK Bedah Praktik K3 dan Operasi di PT BKM

Senin, 12 Januari 2026 - 21:22 WITA

Bupati Ikbar Tegaskan Kawal Korban Bencana Puting Beliung Sampai Pulih

Senin, 12 Januari 2026 - 19:50 WITA

Gerak Cepat Bupati Ikbar: Hitungan Jam, Bantuan Puting Beliung Langsung Tiba di Lokasi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 14:27 WITA

Ikbar Pastikan Teknopark Konasara Tetap Jalan: Masuk Perkada 2026 Saat DBH Turun

Sabtu, 10 Januari 2026 - 01:56 WITA

CBD Konasara Tuntas, Nasib Teknopark Menunggu Kebijakan Keuangan Pusat

Berita Terbaru

error: Dilarang Copy Paste!