DPC ISAA Konut Tuntut PT BKA Berdayakan Pengusaha Lokal Keagenan Kapal

- Redaksi

Selasa, 25 Oktober 2022 - 12:21 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Massa Aksi DPC ISAA Konut menuntut pemberdayaan Pengusaha Lokal ke Kantor PT Bumi Konawe Abadi. Selasa (25/10/2022). (*Ist)

Massa Aksi DPC ISAA Konut menuntut pemberdayaan Pengusaha Lokal ke Kantor PT Bumi Konawe Abadi. Selasa (25/10/2022). (*Ist)

[responsivevoice_button voice=”Indonesian Male” buttontext=”BACAKAN“]

KONAWE UTARA, KROSCEK.NET – Dewan Pengurus Cabang (DPC) ISAA Konawe Utara (Konut) menggelar aksi demonstrasi di Kantor PT Bumi Konawe Abadi (BKA) soal pemberdayaan pengusaha lokal keagenan kapal yang berada diwilayah lingkar tambang. Selasa (25/10/2022).

Dalam orasinya, Bahwa kehadiran Perusahaan di bumi lamotia tentu membawa angin segar bagi masyarakat lingkar tambang kecamatan motui. Tapi sangat ironis sampai saat ini pengembangan dan pemberdayaan masyarakat belum dilakukan dalam memberikan kesempatan kepada pengusaha lokal keagenan kapal.

“Maka kami meminta pihak perusahaan untuk memberdayakan perusahaan keagenan lokal yang berada di wilayah lingkar tambang, pasalnya selain membantu meningkatkan perekonomian bagi para pelaku UMKM,” Ungkap Iqbal.

Dalam tuntutannya, DPC ISAA Konut Mendesak PT Bumi Konawe Abadi agar memberdayakan perusahaan keagenan lokal dan menunjuk secara resmi DPC ISAA untuk mengambil alih kepengurusan keagenan kapal di wilayah tersus PT BKA.

Setelah menyampaikan orasinya pimpinan PT BKA tak kunjung menemui massa Aksi , sehingga mereka memaksa masuk di dalam kantor sehingga terjadi gesekan dengan pihak keamanan yang sedang berjaga di Kantor tersebut.

Setelah itu massa kemudian melanjutkan aksi pemalangan jalan di hauling PT BKA, lanjut jendlap, bahwa kami akan terus melakukan aksi pemalangan atau penutupan jalan hauling sampai tuntutan kami dipenuhi. (**)


Laporan : Erwin

 

 

 

Berita Terkait

Hanya Satu, H. Ruksamin Ajak Masyarakat Nilai Calon Pemimpin Sultra dari Track Record
Dinilai Mampu Rangkul Semua Etnis, Ruksamin-Sjafei Didukung Angkatan Muda Tolaki
Rutan Kelas IIA Kendari Siapkan 2 TPS Khusus untuk Narapidana
Berikut Nomor Urut Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Konawe Utara 2024
Om Kadar Ajak Masyarakat Kolaka Menangkan Ruksamin-Sjafei di Pilgub Sultra 2024
Ditunjuk jadi Ketua Tim Relawan Kolaka, Om Kadar: Ruksamin-Sjafei Pemimpin ‘Fleksibel’
Hormati Peran Leluhur, H. Ruksamin Ziarah ke Makam Raja Mekongga
Berikut Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS Konawe Utara

Berita Terkait

Jumat, 27 September 2024 - 10:02 WITA

Hanya Satu, H. Ruksamin Ajak Masyarakat Nilai Calon Pemimpin Sultra dari Track Record

Rabu, 25 September 2024 - 16:32 WITA

Dinilai Mampu Rangkul Semua Etnis, Ruksamin-Sjafei Didukung Angkatan Muda Tolaki

Rabu, 25 September 2024 - 11:54 WITA

Rutan Kelas IIA Kendari Siapkan 2 TPS Khusus untuk Narapidana

Senin, 23 September 2024 - 12:33 WITA

Berikut Nomor Urut Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Konawe Utara 2024

Jumat, 20 September 2024 - 09:45 WITA

Om Kadar Ajak Masyarakat Kolaka Menangkan Ruksamin-Sjafei di Pilgub Sultra 2024

Berita Terbaru

error: Dilarang Copy Paste!